Perekonomian Negara Prancis

Perekonomian Negara Prancis - Sektor ekonomi di negara Prancis adalah sebagai berikut:


Pertanian
Pertanian dilakukan dengan mempergunakan teknologi modern,baik dalam proses penanaman maupun pengolahan hasil. Hasilpertanian Prancis adalah sebagai berikut:

a) Anggur, Prancis merupakan penghasil anggur terbesar kedua didunia setelah Italia. Anggur banyak dihasilkan di Champagne,Bordeaux, dan Medoe.
b) Apel di Bretagne dan Normandia.
c) Gandum di Cekungan Paris dan Flandre.
d) Gula bit dan umbi-umbian di bagian utara.


Peternakan
Peternakan terdapat di Cevennes dengan pusatnya di Roquefort.Hewan ternaknya adalah sapi dan babi. Hasilnya adalah susu, daging,dan keju.


Perikanan
Perikanan terutama berada di kawasan pantai barat.Penangkapan dipusatkan di Pantai Armorica. Hasilnya berupa ikanharing, tuna, kod, kerang, dan lain-lain.Tempat penghasil tiramterbesaradalah Cancale.


Pertambangan
a) Bijih besi di Lorraine dan Saar.
b) Fosfat di Lorraine
c) Bauksit di Provence, Brignoles, dan Largentiere.
d) Batu bara di Lorraine, Nord, dan Puy deCalais.
e) Minyak bumi di Ladang Parantis di Landes,Ladang Lacq di Pegunungan Pyreniamerupakansumber gas alam terbesar.
f) Potas di Alsace.


Perindustrian
a) Paris dan Toulouse terdapat industri pesawatterbang.
b) Valenciennes, Rennes, dan Strasbourg terdapatindustri mobil.
c) Fas – Sur – Mer terdapat industri baja,penyulinganminyak, dan petrokimia.
d) Lotharingen dan Lorrainemenjadi lokasi industribesi dan batu bara.
e) St. Etienne dan He Crousof merupakan pusatindustri mesin dan senjata.
f) Lyon dan Lille terdapat industri tekstil dan sutra.

Perekonomian Negara Prancis




Sekian mengenai Perekonomian Negara Prancis, semoga dapat bermanfaat.

0 Response to "Perekonomian Negara Prancis"

Post a Comment